10 MANFAAT BERJALAN KAKI

 Ilustrasi Jalan Sehat

Berjalan kaki adalah hal yang biasa kita lakukan sehari-hari, namun memang jalan kaki bukanlah pilihan manusia pada jaman modern saat ini, pada saat ini banyak sekali orang yang memilih untuk menaiki kendaraan entah itu mobil atau motor. Padahal dengan berjalan kaki kita akan mendapatkan manfaat yang sangat besar, entah itu dari segi rohani dan jasmani sobat. Langsung saja kita menuju pembahasan 10 Manfaat Berjalan Kaki :

  1. Memperbaiki efektivitas jantung dan juga paru-paru
  2. Membantu mengontrol selera makan
  3. Meningkatkan energi
  4. Membakar lemak dalam tubuh
  5. Membantu menyembuhkan stress
  6. Menurunkan atau mengurangi tingkat kolesterol dalam darah
  7. Menurunkan tingkat darah tinggi
  8. Membantu mencegah dan mengontrol diabetes
  9. Meningkatkan metabolisme pada tubuh, sehingga tubuh membakar kalori lebih cepat
  10. Membantu rehabilitasi dari serangan jantung dan stroke

Pada tulisan diatas sangat dapat disimpulkan bawah jalan kaki bisa membuat hidup kita lebih maju, tentunya bahagia. Dan juga para peneliti menunjukan bahwa orang yang berjalan 20-25mil/minggu lebih panjang daripada orang yang tidak melakukannya. Berikut beberapa fakta yang harus sobat sandaljepit tahu tentang berjalan kaki :
  • Berjalan kaki selama 20mnt/hari dapat membakar 7pound lemak per tahun.
  • Berjalan kaki selama 40mnt/hari sangat dianjurkan bagi orang yang berbobot besar untuk menurunkan berat badan.
  • Berjalan kaki dengan cepat selama 20-25mnt sangat bermanfaat bagi jantung dan paru-paru.

Nah, bagaimana sobat? siap untuk merubah kebiasaan kita yang biasanya malas-malasan dirumah, berkegiatan hanya bermain game,liat video bok*p kwkw, menjadi kebiasaan yang bermanfaat seperti berjalan-jalan kaki mengelilingi desa atau komplek? saya harap sobat bisa untuk merubah sesuatu yang tidak baik menjadi baik. Karena manusia itu perlu perubahan sobat! semoga postingan kali ini bermanfaat untuk sobat sandaljepit. Kebahagiaan bagi saya jika sobat sandaljepit mau membaca postingan lain yang ada diblog ini. Terimakasih atas kunjungannya dan sampai jumpa pada postingan lainnya.
Previous
Next Post »